Bingung mau posting apa, akhirnya punya ide disini saya akan mencoba membahas cara penggunaan dan cara penginstalan xampp. apa sich fungsi dari xampp sendiri?
XAMPP adalah sebuah paket web server yang gratis dan open source cross platform yang di dalamnya terdapat Apache HTTP Server, MySQL Database, anda tidak akan dipusingkan dengan masalah instalasi dan interpreter untuk script yang ditulis dalam Bahasa Pemrograman PHP dan Perl.
XAMPP juga dapat berjalan pada Sistem Operasi Linux, Mocrosoft Windows, Solaris dan Mac OSX.
Xampp sendiri singkatan dari :X berarti cross platform
A berarti Apache HTTP Sever
M berarti MySQL
P berarti PHP
P berarti Perl
XAMPP versi terbaru dapat di download gratis dari XAMPP.
Gimana keterangan diatas jelaskan? nah sekarang cara penginstalanya...
prtama2 klik icon, hehe..
akan muncul setup wizard lalu klik next
pilih lokasi penginstallan
Pada Xampp Options ,klik install langsung. Keterangan pada Xampp Option
Xampp desktop = memunculkan icon di dekstop
Xampp star menu = setiap kita masuk windows otomatis Xampp akan aktif dengan sendirinya
Services section = mengaktifkan layanan seperti apache, Mysql, filzilla secara otomatis jika diberi tanda centang
Tunggu hingga proses selesai
Klik finish
Installasi sukses, lalu klik yes
Dibawah ini adalah control panel XAMPP semua layanan pada XAMPP ada disini,
Setelah itu bukalah sebuah browser (misalnya, Internet Explorer/Mozila Firefox/Opera), pada
bagian address ketikkan http://localhost/xampp/index.php seperti gambar dibawah ini... berati instalasi berhasil. lalu ketik URL http://localhost/phpmyadmin/. Jika muncul tampilan seperti
terlihat pada gambar berikut, berarti installasi tidak ada masalah....
Anda dapat memilih bahasa(language) pada menu sebelah kanan . Perlu diketahui bahwa
phpMyAdmin telah mendukung bahasa Indonesia, akan tetapi sebaiknya anda tetap menggunakan pilihan bahasa Inggris. Tampilan phpMyAdmin ini juga mempunyai 3 macam tampilan yang berbeda. Silahkan memilih tampilan yang Anda suka pada pilihan menu Theme/Styles dan ada juga bisa mengganti ukuran fontnya.
Styles
Akhirnya selesai juga hahaha... capek deh..., selamat mencoba.
10 komentar:
Saya pernah mencoba pake ini, tapi gagal. Makasih panduannya, sangat bermanfaat.
sama2 ...
Saya baru belajar xampp dan mulai tertarik, tapi bias nggak platform blogspot dimasukan dalam system ini, misal dimasukan system php atau MySql.
Yg saya tahu untuk wordpress bisa masuk dalam software ini, bagaimana dengan blogspot, mohon pencerahnya.
Matur nuwun.
cara menyambungkan database dari ms Acces ke Web bagaimana caranya????
tolong kirim jawabannya VIA e-Mail
simple_we07@yahoo.co.id
terimkasih....
wow,,....!!
thanks dah info nya..!
heheh,.,..
mkasih cantik ,cranya buat aq borink buangetts..:D hehehhehehe ;by syafid borinkkk..hehehhehh
saya sudah menginstallnya ke dalam PC saya, cukup membantu dalam mempelajari wordpress
mantap infonya bos...terus setelah instalasi selesai kita buat wordpress seandanya sudah jadi sesuai yg kita inginkan, cara menerbitkannya dengan domain gimana bos.....mhon pencerahan.
Jadi begitu ya caranya.... baru tahu nih...
okkke gan..seepp
lanjutkan infonya gan
Posting Komentar